Tahun 2023 Momentum Semarakan Merdeka Belajar

    Tahun 2023 Momentum Semarakan Merdeka Belajar

    KOTA CIREBON - Sesuai arahan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Ristek, Tahun 2023 ini menjadi momentum untuk menyemarakan merdeka belajar. Sehingga sekolah-sekolah yang ada di Kota Cirebon didorong untuk bisa menjadi penggerak merdeka belajar.

    Salah satunya dengan upaya meningkatkan kualitas SDM pengajar atau guru. Dengan menyesuaikan perkembangan saat ini, terutama penerapan pembelajaran yang berpihak pada kebutuhan murid.

    Pengawas Dinas Pendidikan Kota Cirebon, Hendri Gunawan, menerangkan, pembelajaran tidak terpaku pada teori yang pokok saja.

    "Bisa mengkolaborasikan dengan perkembangan jaman  dan minat dari siswa atau murid, " terangnya, Kamis (4/5/2023).

    Hendri Gunawan, menambahkan, pihaknya mendorong sekolah bisa menuju kepada implementasi merdeka belajar.

    "Kami berharap kualitas pendidikan di Kota Cirebon bisa terus di tingkatkan dengan dukungan SDM yang baik dan sarana penunjang yang optimal, " pungkasnya.

    Ndi/As

    kota cirebon jawa barat jabar
    A. Subekti

    A. Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Pasca Lebaran, Kunjungan ke Perpustakaan...

    Artikel Berikutnya

    Ada Warga Lapor, Babinsa dan Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    POLDA JABAR BERHASIL UNGKAP KASUS BAHAN POKOK PENTING (BAPOKTING)
    Hendri Kampai: Kabinet Merah Putih, Kembali Jadi Indonesia
    Hendri Kampai: Penutur Terbanyak, Bahasa Jawa dan Sunda Layak Jadi Bahasa Nasional

    Ikuti Kami